Masjid Luar Batang (DKI Jakarta)

Indonesia / Jakarta / DKI Jakarta
 bersejarah, masjid, Islam

Bigesst Mosque
Jalan Luar Batang V No.12, RT. 06 / RW. 03, Penjaringan, RT.6/RW.3, Penjaringan, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14440
Wilayah Luar Batang tak terpisahkan dari sejarah kota Jakarta. Di tempat ini berdiri masjid yang berada di daerah Pasar Ikan, Jakarta Utara. Di masjid ini dimakamkan seorang ulama bernama Alhabib Husein bin Abubakar bin Abdillah Al 'Aydrus, ulama besar tanah Betawi yang wafat pada tanggal 24 Juni 1756. Nama masjid ini diberikan sesuai dengan julukan Habib Husein, yaitu Habib Luar Batang. Masyarakat sekitar dan para peziarah bahkan menyebut masjid ini sebagai masjid keramat Luar Batang.

source :
bujangmasjid.blogspot.co.id/search?q=luar+batang
Kota terdekat:
Koordinat:   6°7'25"S   106°48'23"E
Artikel ini terakhir diubah 9 tahun yang lalu