Rumah Pembangkit, Pembangkit Listrik Tenaga Air Cirata
Indonesia /
Jawa Barat /
Plered /
World
/ Indonesia
/ Jawa Barat
/ Plered
/ Indonesia /
tak terlihat, PLTA, fasilitas di bawah tanah
Salah satu objek vital nasional di indonesia. PLTA Cirata dengan kapasitas total terpasang 1008MW (turbin francis 8x126MW), terbesar di asia tenggara. Power house bawah tanah berbentuk bulat telur dengan panjang 235 meter, lebar 35 meter, tinggi 49 meter, menjadikan power house PLTA cirata sebagai bangunan bawah tanah terbesar di indonesia.
Artikel Wikipedia: http://id.wikipedia.org/wiki/Pembangkit_Listrik_Tenaga_Air_Cirata
Kota terdekat:
Koordinat: 6°41'7"S 107°20'47"E
- Switchyard Induk Pembangkit Listrik Tenaga Air Cirata 1.4 km
- Pesantren Baitul Qur'an Cirata 1.6 km
- Kampung Cibanggala 2.5 km
- cijati perkebunan tlp 3.5 km
- Kecamatan Maniis 3.9 km
- Waduk Cirata 7.7 km
- Kecamatan Cipeundeuy 8.3 km
- Waduk Jatiluhur 12 km
- Kabupaten Purwakarta 14 km
- Kabupaten Bandung Barat 28 km