Komplek Makam Besar Pagerageung

Indonesia / Jawa Barat / Rajapolah / Jalan Babakan, 47
 Pasang sebuah foto

Komplek tempat pemakaman umum (TPU) muslim yang terletak di tengah-tengah kota Pagerageung. Areal pemakaman memiliki luas sekitar 3 hektar terbentang dari Barat ke Timur. Ditengah-tengah makam, dulu berdiri pohon beringin besar yang runtuh pada tahun 1997. Pada sekitar pohon beringin inilah, tempat dimakamkannya para pejabat Dalem Pagerageungan yang diantaranya yang paling terkenal adalah Dalem Argagurnita.
Kota terdekat:
Koordinat:   7°6'40"S   108°10'0"E
Artikel ini terakhir diubah 15 tahun yang lalu