Sudimara train station (Tangerang Selatan)

Indonesia / Jawa Barat / Pamulang / Tangerang Selatan / Jl. Raya Jombang
 train station  Add category

Stasiun Sudimara (SDM) adalah stasiun kereta api kelas III yang terletak di Jombang, Ciputat, Tangerang Selatan. Stasiun ini berada di Daerah Operasi 1 Jakarta, dan terletak antara Stasiun Jurangmangu dan Stasiun Rawa Buntu. Stasiun ini memiliki tiga jalur/sepur. Sepur 1 digunakan untuk kereta api yang berjalan menuju Stasiun Serpong. Sepur 2 digunakan untuk kereta api yang berjalan menuju Stasiun Kebayoran. Stasiun ini sudah memiliki peron tinggi.
Nearby cities:
Coordinates:   6°17'48"S   106°42'45"E
This article was last modified 12 years ago