Wikimapia is a multilingual open-content collaborative map, where anyone can create place tags and share their knowledge.

MM2100 Industrial Town Cibitung

Indonesia / Jawa Barat / Cibitung /
 kawasan industri  Tambahkan kategori

MM2100 Industrial Town merupakan kawasan industri seluas 805 hektar yang dikembangkan oleh PT. Megalopolis Manunggal Industrial Development atau MMID. Hingga informasi terakhir diturunkan pada 2010, 175 perusahaan, mayoritas adalah anak perusahaan milik Jepang, membuka aktivitas industrinya di kawasan ini.

Kawasan industri ini dibuka pada 1990. Pada tahun yang sama PT MMID resmi beroperasi setelah kesepakatan patungan antara Marubeni Corporation (Jepang) dan Manunggal Group (Indonesia).

Tidak dijelaskan kapan penegmbangan fase dimulai, disebutkan ada 3 fase pengembangan: fase 1 seluas 240 hektar, fase 2 seluas 120 hektar dan fase 3 seluas 445 hektar, sudah termasuk jalan dan fasilitas umum dan penghias.
Kota terdekat:
Koordinat:   6°19'7"S   107°5'3"E

Komentar-komentar

  • kholid (tamu)
    Ini tempat gue kerja
  • sigitri
    AN’NUR RENT A CAR 02170995161 Site Office : Jl. Bima Citra V no. 8 Kota Legenda Dukuh Bima Grand Wisata Bekasi Timur JAKARTA INDONESIA PHONE : OFFICE : 021 7099 5161, +6221 9275 3648 HP : MTR 0815 876 3835, XL 0878 7773 9178, 08176415899, 08176415917, 081806268170 ,AS 0852 1545 2781, 0853 1069 8990 Menyewakan aneka kendaraan baru rental mobil baru di Area Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi ( Jabodetabek) : Toyota Innova, Avanza, Toyota Rush, Toyota sedan Camry, Vios, Toyota Alpard, Daihatzu Xenia, Daihatzu Terios, Luxio, Honda Jazz,. Freed , All New Honda Jazz, Isuzu Elf, Suzuki APV APV Arena dll. Armada terbaru all new car. Bisa dengan supir atau lepas kunci
  • yoni dj
    Kami dari PT. PIMSF, kami bergerak di bidang jasa dalam pekerjaan , baik di bubut, konstruksi, fabrikasi, general machining,gears, general trading and suppliers ,kami memperkenalkan diri, mungkin perusahaan Anda tertarik untuk membuat / memperbaiki barang, kami siap melayani , kami juga mengirim profil perusahaan untuk pertimbangan dan belajar. Terima kasih sebelum dan sesudah atas kerja samanya dengan perusahaan kami . Hormat kami Yoni Dj Marketing PT. PIMSF Address : Jl. Pulogadung no. 12 KIP Kawasan Industri Pulogadung Jakarta 13920 INDONESIA Phon : 62 – 21 – 4600148, 4604047, 4609089 Fax : 62 – 21– 4604047, 4609087 Hp / wa : 0821 1089 4260, 0878 7163 8860 Hp : 0878 7224 3528 E-mail : pimsfip@tjokrogroup.com yoni_ir@yahoo.com
Artikel ini terakhir diubah 12 tahun yang lalu