Jembatan Merah Putih Paseban

Indonesia / Jawa Timur / Kencong /
 jembatan, jembatan jalan
 Pasang sebuah foto

• Jembatan ini merupakan bagian dari Jalan Lintas Selatan (JLS) Pulau Jawa, segmen Kabupaten Jember.
• Tipe jembatan yang digunakan adalah Callender-Hamilton dengan ciri-ciri kerangka kurung.
• Jembatan ini disebut "Jembatan Merah Putih" dikarenakan kerangka kurungnya berwarna merah dan putih pada setiap bentangnya.
Kota terdekat:
Koordinat:   8°19'44"S   113°20'34"E
Artikel ini terakhir diubah 1 tahun yang lalu