Kecamatan Parigi Barat
Indonesia /
Sulawesi Tengah /
Palu /
Kabupaten Parigi Moutong
World
/ Indonesia
/ Sulawesi Tengah
/ Palu
kecamatan
Tambahkan kategori
Parigi Barat adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia.
Kec. Parigi Barat memanjang dari utara ke selatan dengan panjang ± 69 km dengan lebar dari timur ke barat ± 13 km. Wilayah ini terletak di antara 121 dan 122 Bujur Timur, 1 Lingkaran Selatan dan terbentang menjulur di sebagian pantai timur Teluk Tomini dengan luas wilayah ±82,9 km² dengan batas-batas geografis sebagai berikut:
Utara - Kecamatan Parigi Tengah
Selatan - Kecamatan Parigi Selatan
Barat - Kabupaten Donggala
Timur - Kecamatan Parigi
Keadaan tanah di Kec. Parigi Barat terdiri dari dataran dengan ketinggian di atas permukaan air laut 0–35 meter. Sumber daya alam yang paling menunjang penghasilan penduduk Kecamatan Parigi Barat adalah tanah yang subur yang dimanfaatkan untuk pertanian khususnya tanaman perkebunan.
Kecamatan Parigi Barat secara administratif terdiri dari 6 desa, yang semuanya termasuk dalam kategori desa definitif. Seluruh desa tersebut dapat ditempuh melalui darat dan dapat dilalui dengan kendaraan roda empat.
Ibukota Kecamatan ini berada di Desa Baliara.
Kecamatan Parigi Barat terdiri dari 6 Desa:
Desa Air Panas
Desa Baliara
Desa Jono Kalora
Desa Kayuboko
Desa Lobu Mandiri
Desa Parigimpu'u
Kec. Parigi Barat memanjang dari utara ke selatan dengan panjang ± 69 km dengan lebar dari timur ke barat ± 13 km. Wilayah ini terletak di antara 121 dan 122 Bujur Timur, 1 Lingkaran Selatan dan terbentang menjulur di sebagian pantai timur Teluk Tomini dengan luas wilayah ±82,9 km² dengan batas-batas geografis sebagai berikut:
Utara - Kecamatan Parigi Tengah
Selatan - Kecamatan Parigi Selatan
Barat - Kabupaten Donggala
Timur - Kecamatan Parigi
Keadaan tanah di Kec. Parigi Barat terdiri dari dataran dengan ketinggian di atas permukaan air laut 0–35 meter. Sumber daya alam yang paling menunjang penghasilan penduduk Kecamatan Parigi Barat adalah tanah yang subur yang dimanfaatkan untuk pertanian khususnya tanaman perkebunan.
Kecamatan Parigi Barat secara administratif terdiri dari 6 desa, yang semuanya termasuk dalam kategori desa definitif. Seluruh desa tersebut dapat ditempuh melalui darat dan dapat dilalui dengan kendaraan roda empat.
Ibukota Kecamatan ini berada di Desa Baliara.
Kecamatan Parigi Barat terdiri dari 6 Desa:
Desa Air Panas
Desa Baliara
Desa Jono Kalora
Desa Kayuboko
Desa Lobu Mandiri
Desa Parigimpu'u
Artikel Wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Parigi_Barat,_Parigi_Moutong
Kota terdekat:
Koordinat: -0°51'29"N 120°5'36"E
- Kecamatan Kulawi 70 km
- Kecamatan Bangukurung 336 km
- Dili 1005 km
- Bobonaro 1028 km
- Manatuto 1055 km
- Cova Lima 1056 km
- Manufahi 1068 km
- Baucau 1076 km
- Viqueque 1085 km
- Lautém 1107 km
- Kecamatan Parigi Tengah 8.5 km
- Lapangan Masigi 10 km
- Taman Masigi 10 km
- BULOG Komplek Pergudangan Olaya 10 km
- Pelabuhan Parigi 11 km
- parigi 11 km
- SMA Negeri 1 Parigi 11 km
- Kecamatan Parigi Selatan 13 km
- Kecamatan Parigi Utara 17 km
- Kabupaten Parigi Moutong 26 km