Wikimapia is a multilingual open-content collaborative map, where anyone can create place tags and share their knowledge.

Sulawesi

Indonesia / Sulawesi Tengah / Poso /
 Pasang sebuah foto

Sulawesi adalah pulau dalam wilayah Indonesia yang terletak di antara Pulau Kalimantan dan Kepulauan Maluku. Dengan luas wilayah sebesar 174.600 km², Sulawesi merupakan pulau terbesar ke-11 sedunia.

Sulawesi berbatasan dengan Borneo di sebelah barat, Filipina di utara, Flores di selatan, Timor di tenggara dan Maluku di sebelah timur. Memiliki 6 Provinsi dengan populasi penduduk 16 Juta jiwa ( 2005 ), Dan memiliki 10 Kota Besar.

Terjemahan ke dalam bahasa Inggris :

Sulawesi is an island in the Indonesian territory that lies between the island of Borneo and the Maluku Islands. With a total area of 174 600 km ², the island of Sulawesi is the world's 11th largest.

Sulawesi is bordered on the west by Borneo, the Philippines in the north, south of Flores, Timor and the Moluccas southeast of the east. Having six Provinces with the largest population 16 million inhabitants (2005), and has 10 Big Cities.
Kota terdekat:
Koordinat:   1°58'2"S   122°1'20"E
  •  293 km
  •  368 km
  •  453 km
  •  799 km
  •  949 km
  •  1132 km
  •  1197 km
  •  1218 km
  •  1228 km
  •  1240 km